Fungsi Pembulatan Bilangan
Fungsi Pembulatan Bilangan yang dimaksud adalah melakukan pembulatan suatu nilai ke bilangan desimal tertentu sesuai dengan spesifikasi jumlah desimal yang diberikan ke argumen fungsi.
-
Fungsi ROUND digunakan untuk membulatkan suatu bilangan desimal ke bilangan desimal terdekat dengan jumlah desimal yang ditetapkan..
-
Fungsi ROUNDUP digunakan untuk membulatkan ke atas, menjauh dari 0, suatu bilangan desimal ke jumlah desimal yang ditetapkan.
-
Fungsi ROUNDDOWN digunakan untuk membulatkan ke bawah, mendekat ke arah 0, suatu bilangan desimal ke jumlah desimal yang ditetapkan.
=ROUND(bilangan_desimal, jumlah_desimal)=ROUNDUP(bilangan_desimal, jumlah_desimal)=ROUNDDOWN(bilangan_desimal, jumlah_desimal)
Contoh:
A B C 1 3 12.574 4 12.514 5 -12.1 6
Alamat Cell Fungsi Hasil D3 =RUND(B3, 2) 15,57 D4 =ROUND(B3, 1) 12,6 D5 =ROUND(B4, 1) 12.5 D6 =ROUND(B4, 0) 13 E3 =ROUND(B4, -1) 10 E4 =ROUNDUP(B3, 2) 15.58 E5 =ROUNDDOWN(B3, 2) 15.57 E6 =ROUNDUP(B5, 0) -13 E7 =ROUNDDOWN(B5, 0) -12
Fungsi pembulatan Bilangan Microsoft Excel lainnya dapat dilihat pada artikel 'Fungsi INT pada Excel' dan juga 'Fungsi Ceiling dan Floor pada Excel'.